Penculik Mahasiswi UI Ditangkap
Ilustrasi |
Hal ini disampaikan oleh Kabag Humas Polres Jakarta Selatan Kompol Aswin di Jakarta, Selasa (20/10).
"Betul, korban dan pelaku sekarang dibawa ke sini," kata Aswin di Polres Jakarta Selatan.
Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Selatan Ajun Komisaris Besar Audie Latuheru juga membenarkan penangkapan pelaku penculikan tersebut.
Sebelum ke Yogyakarta, Cek Dulu Tarif Hotel dan Ulasannya Ke Bandung? Cek Dulu Hotel, Tarif dan Ulasannya Disini Cek hotel di Lombok, bandingkan harga dan baca ulasannya Liburan ke Surabaya? Cari hotel, bandingkan tarif dan baca ulasannya Cek hotel di Parapat, Danau Toba, bandingkan harga dan baca ulasannya
Namun Audie enggan membeberkan kronologi tersebutsecara rinci."Sudah ditangkap, korban selamat," kata Audie.
Sebelumnya, Safira dilaporkan hilang oleh orang tuanya pada hari Senin (19/10) pukul 16.00 WIB. Kabar hilangnya Safira ini juga sempat beredar di media sosial.
Menurut keterangan yang didapat dari Kepala Bagian Humas Polres Metro Jakarta Selatan Komisaris Aswin, Safira diculik sekitar pukul 10.00 WIB saat menuju kampusnya di Universitas Indonesia, Depok, dengan menggunakan sebuah taksi. (amin)
Tidak ada komentar: