Revitalisasi Taman Ismail Marzuki Diresmikan 1 Oktober 2017
Taman Ismail Marzuki |
Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) DKI Jakarta Tinia Budiati di Jakarta, Senin (18/9/2017) mengatakan, rencananya pada 1 Oktober mendatang, peresmian kawasan TIM akan dilakukan langsung Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat.
"Tadi kami bahas target revitalisasi yang ada di kawasan TIM. Sesuai perencanaan, September ini harus sudah selesai. Karena peresmiannya 1 Oktober," kata Tinia Budiati.
Hotel Paling Romantis. Berapa Sih Tarifnya!! Hemat 25% untuk Setiap Hotel Tempat Anda Menginap & Baca Ulasannya
Cari Tahu Tarif Hotel Terkini di Medan
Cari Tahu Tarif Hotel Terkini di Palembang
Revitaliasasi kawasa TIM meliputi perbaikan drainase, atap, pengecatan dan lainnya. Sejauh ini beberapa pekerjaan bahkan sudah selesai hingga 100 persen.
"Ada banyak pekerjaan di sana. Ada yang sudah 85 persen dan 100 persen," ungkapnya.
Ia berharap, revitalisasi TIM ini dapat mengangkat kembali citra serta budaya pariwisata di Ibukota. (jo-3)
Tidak ada komentar: